About this product
Masa Berlaku GaransiTanpa Garansi
FiturAntiair,Dapat Dilipat
Kuantitas per Kemasan1
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
Unistar Compass Kompas Petunjuk Arah
Kompas ini wajib dimiliki anggota pramuka dan pecinta alam, dan terutama anda yang mempunyai jiwa petualang.
Terdapat lup keker agar Anda dapat memperhitungkan berapa derajat suatu objek tertentu dari posisi Anda secara presisi. Dapat dilipat, kompas ini sangat praktis dan aman untuk disimpan ketika sedang tidak digunakan.
-Sebuah kompas bidik dengan akurasi tinggi, waterproof dan water resist, bahan terbuat dari plastik.
-Plastik Kompas ini dilengkapi dengan garis inklinasi sehingga Anda dapat mengetahui berapa derajat perbedaan arah mata angin geografis dan mata angin kutub bumi.
-Bentuknya sama persis dengan gambar, ukuran sedang
Dimension : 7.5cm x 2.5cm x 5.8cm
-Terbuat dari metal yang kokoh
- Adjustable Luminius marchung line
- Ideal for locating positions on a map or the field