About this product
Nomor Registrasi5113203011396-28
Jenis SertifikasiSPP-IRT
RasaCokelat
Product description
20 Desember 2024 Expired ( Exp ) / Best Before ( BB ) / Baik Digunakan Sebelum
Varian Rasa Chocolate, keripik pisang dibaluti Chocolate🥰
[KERIPIK PISANG RENYAH BUYNANA CHIPS]
Buynana Chips merupakan keripik pisang khas Cianjur yang terbuat dari pisang tanduk pilihan, diiris / dipotong tipis-tipis, lalu diracik dengan bumbu perasa spesial / special yang bikin kamu peka.
👉🏻 Potongan tipis membuat Buynana Chips menjadi renyah dan lezat.
👉🏻 Taburan bumbu dengan rasa yang kekinian dan enak membuat Buynana Chips menjadi favorit semua kalangan.