Product description
- High Thick Quilting Knitted Fabric
Kain rajutan dengan rajutan tebal dan daya tahan tinggi yang mengikuti lekuk tubuh.
Sistem pegas baja dengan susunan vertikal mengikuti garis tulang belakang manusia.
Sistem pendukung yang menjaga bentuk kasur dan memberikan daya tahan serta dukungan ekstra untuk tahun-tahun mendatang.
- Ketebalan kasur : 27 cm
- Desain lebih fresh, elegan dan premium
TYPE A : Full set semua merk COMFORTA SUPERFIT (kasur, divan box dan sandaran semua merk comforta), gambar bisa dilihat di gambar pertama
TYPE B : Full set hanya kasur merk COMFORTA SUPERFIT, untuk divan box dan sandaran bukan merk comforta superfit, contoh motif sandaran bisa dilihat di gambar terakhir
* Sandaran bisa REQUEST warna dan model
* Free ongkir dan pemasangan khusus Kota Padang
* Di luar kota Padang, ongkir yang tertera bukan ongkir sebenarnya karena berat yang dimasukkan tidak real, di luar kota Padang dikenakan biaya ongkir dengan menghubungi kami untuk biaya sesuai lokasi (dicarikan ongkir termurah dan pastinya barang aman)
* Barang dijamin sama persis dan sesuai dengan foto
* Jika ada produk yang anda cari tidak ada di etalase kami dapat menghubungi kami karena belum semua produk yang dimasukkan ke Tiktok