Warna transparan memudahknandalam pemasangan , pengiriman cepat ,bagus tahan tidak merembes
June 20, 2024
S**i H**r
Item: Default
Barang bagus pengemasan bagus
February 19, 2025
M**️
Item: Default
Sangat Bagus .pas d anakku.
October 18, 2024
r**i
Item: Default
agak tipis semoga awet
February 27, 2025
S** n** c**a
Item: Default
Sesuai yg di pesan
August 25, 2024
A**k
Item: Default
Barang nya cocok
3w ago
N** H**a
Item: Default
Sesuai pesanan
3w ago
F**A
Item: Default
Sesuai banget
August 26, 2024
m**6
Item: Default
Kantongnya bagus TPI kurang nempel
April 25, 2024
u**6
Item: Default
Bagus
December 5, 2024
A**N O**M
Item: Default
👍
1w ago
Tokopedia customer review
3w ago
Tokopedia customer review
barang sesuai pesanan kwalitas ok jg trims
1w ago
u**6
Item: Default
Sering Pasan bagus sesuai dengan pesanan
December 11, 2024
Kotakin
139 items
Shop performance
Better than 90% of other shops
Ships within 2 days
87%
Responds within 24 hours
94%
Product description
HARGA TERTERA UNTUK 1 PCS
ISI 1 KANTONG + 1 PENJEPIT
Colostomy Bag/ Kantong Kolostomi dipakai untuk menampung feses pada pasien setelah operasi colon
Comy bag adalah salah satu jenis colostomy bag terbaru dengan model kantung dengan penjepit (drainage). Kolostomy ini sifatnya drainable yaitu memiliki saluran pembuangan, apabila terdapat gas dapat dibuang dengan membuka klem penutupnya.
Spesifikasi :
- Register : KEMENKES RI AKL 10805025814
- Model : Kantung tertutup berpenjepit, Drainable (ada saluran pengurasan / pembuangan sehingga kantong dapat digunakan kembali)
- Warna plastik : Putih susu sedikit transparan
- Bagian penutup berwarna coklat sehingga fases tidak kelihatan
- Besar lubang dapat disesuaikan dari 25 mm s.d 50 mm
- Dapat digunakan berkali-kali hingga 1 minggu tergantung fasesnya.