Product description
Nama Barang : KAIN CRADENZA SILK
Kain cradenza silk adalah jenis kain yang terbuat dari serat sutera (silk) yang dihasilkan oleh ulat sutera (silkworm). Kain ini terkenal karena kehalusan, kelembutan tekstur, dan kilauannya yang indah sehingga sangat cocok untuk digunakan sebagai bahan pembuatan rok.
Kegunaan : bisa digunakan untuk membuat dress/gamis, tunik, hijab, kulot , Rok dll
Komposisi : 100% Polyester
HARGA TERTERA PER 0.5M / 50CM
Potongan kain tidak bisa lurus simetris , Oleh karena itu di sarankan untuk pemesanan kain di lebihkan panjang nya ( Jangan pas ) .
Note : Warna bisa saja ada perbedaan karena kualitas photo, dan proses celup warna dari pabrik tidak selalu sama persis ( ada perbedaan sedikit) .