Bagus banget produknya, tp sayang proses dikirim lama ga sesuai ucapan pas live, katanya pas live pagi udah co dan bayar mau langsung dikirim sekarang juga, tp di proses kirim nya malam keesokan harinya dan itu pun musti di komplen baru ada proses kirim cepet 😂
December 30, 2022
r**f
Item: navy, M
Penjual amanah, InsyaAllah
December 28, 2022
a**
Item: mocca, M
Jangan ragu belanja di toko ini, barangnya bener²bagus, tebel adem, ini co yg ke 2, semoga selalu amanah, makasih seller🙏
August 15, 2024
a**
Item: sagemint, M
Paket dah sampe dgn selamat sentosa, ini co yg ke 2, barangnya bener²bagus, realpict, tebel, adem, tokonya amanah, jadi nagih belanja disini ☺ makasih seller 🙏
August 15, 2024
H**d
Item: white, M
Paket sudah saya terima sesuai dengan ekspektasi terimakasih kurirnya juga ramah
July 5, 2024
alhanan..id
26 items
Shop performance
Better than 94% of other shops
Ships within 2 days
92%
Responds within 24 hours
97%
About this product
BahanPoliester
Tipe LenganTidak ada
Panjang LenganLengan panjang
Garis LeherBerkerah
AcaraSantai
PolaPolos
Product description
Brand : AL-GHANIKami menyediakan Jubah dengan desain yang simple dan trendySangat nyaman untuk digunakanTerbuat dari bahan HIGH TWIST yang tidak panas saat digunakan, bahan ini memiliki kualitas terbaik untuk jubah muslimCocok untuk dipakai sehari-hari,acara religi dan untuk beribadah* Terdapat 2 saku , samping kiri dan kanan.* Terdapat kancing hidup menggunakan kancing premium* Harga terjangkau* Jahitan kuat dan rapi* BISA BAYAR DI TEMPAT* Tersedia 4 ukuran yaitu M, L, XL, XXL#Size M LD 110cm x PB 124cm#Size L LD 112cm x PB 126cm#Size XL LD 114cm x PB 128cm#Size XXL LD 120cm x PB 132cmKETERANGANLD = Lingkar DadaPB = Panjang Badan* Warna yg ready1. Black 2. white3. Gray4. navy5. moccaPENTING !!!Kemiripan warna 90%, karena layar HP/PC mempunyai karakteristik yang berbeda. Selain itu efek pencahayaan saat photoshoot bisa mempengaruhi tampilan warna pada hasil photo Jazaakallah khairan.. Terima kasih telah berbelanja di Alhanan.id Jangan lupa untuk datang kembali...Semoga Alloh selalu mempermudah rezeki kita.. #gamispria #jubahpria #bajugamispria #gamispriadewasa #jubah #bajujubahpria #bajukokogamispria #jubahpriagamispria #gamispakistanpria #jubahgamispria #bajukokogamispria #bajugamispriadewasa #bajujubahmuslimpria #jubahpakistan #jubahmuslimpria #gamispakistan #jubahpriadewasa #gamispriajumbo