About this product
GayaJalan
UkuranLonggar
AcaraSantai
Panjang PakaianSedang
Panjang LenganLengan panjang
BrandBadger
Product description
Selain untuk menambah penampilan makin keren, harusnya Jacket juga dapat dimanfaatkan sebagai pelindung tubuh saat beraktivitas diluar ruangan. Sayangnya, gak semua jacket bisa ngatasin permasalahan diatas. Oleh karena itu, kita bikin produk ini untuk menunjang aktivitas kamu sehari-hari. Seperti saat sedang berkendara, dinginya ruangan, atau hangout bersama teman dan sahabat. Jadi... gak cuma tampil keren aja, tetapi tubuh kamu juga bisa tetap terjaga dari bahayanya cuaca. Pilihan warna dan unix design bikin kamu gak akan kecewa saat menggunakanya. Karena kita paham banget dengan model yang kekinian.
Tunggu apalagi ??? Gunakan promo yang sedang ada... atau voucher yang kamu miliki sekarang juga. Jangan sampe kehabisan, karena stoknya bener-bener terbatas
Kami memberikan garansi uang kembali apabila produk yang kamu terima :
• Tidak sesuai dengan foto produk
• Tidak sesuai dengan deskripsi produk
• Rusak atau cacat Material
• Material: Despo Parasut
• Aksesoris: Hoodie, Tali Hoodie, Seal Zipper, 2 saku.
Badger Inv merupakan salah satu brand clothing yang lahir di Bandung sejak tahun 1999. Gak kerasa, 23 tahun sudah kami menemani teman-teman dalam industri fashion dan clothing