Insektisida racun kontak dan lambung berbentuk pekatan berwarna kuning kecoklatan yang dapat diemulasikan untuk mengendalikan hama ulat grayak pada tanaman kedelai, bawang merah, dan hama thrips pada tanaman cabai.
Bahan Aktif : Klorpirifos 420 g/l
Berat Bersih : 400 ml
Pabrik : PT Alishan Nusa Indah
Bentuk : EC
Bekerja secara : Kontak dan Lambung