Product description
GREENLIGHT HOODIE ZIPPER ini cocok untuk kamu, dilengkapi dengan kantong juga lining sehingga jacket ini memiliki fungsionalitas yang tinggi namun tetap terlihat modis. Dengan bahan poly cotton arcylic yang memiliki handfeel seperti nylon suede membuat look jacket ini menjadi elegan namun tetap menjaga suhu tubuh kamu. Dengan fitting ‘Relaxed Fit’ memberikan ruang gerak yang cukup sehingga nyaman untuk dijadikan teman dalam setiap petualanganmu. Tersedia dua pilihan warna yang netral sehingga sangat mudah untuk dipadupadankan dengan segala atasan dan bawahan yang kamu punya.
Produk Original Greenlight
S : Lebar Dada 60 cm, Panjang Badan 71,5 cm, Panjang Tangan 61 cm
M : Lebar Dada 62 cm, Panjang Badan 73,5 cm, Panjang Tangan 62 cm
L : Lebar Dada 64 cm, Panjang Badan 75,5 cm, Panjang Tangan 63 cm
XL : Lebar Dada 66 cm, Panjang Badan 77,5 cm, Panjang Tangan 64 cm
Toleransi Ukuran (-+) 1-3 cm
Warna mungkin dapat berbeda akibat cahaya saat pengambilan foto maupun kondisi gadget saat melihat foto ini