Hikari Sinking Carnivore Pellets 74gr. Makanan Ikan Carnivora
Sold by Superpet 1
5(51)
1.2K sold
Select options
Select
Shipping
From Rp12.000
Est. delivery by Apr 21 - Apr 24
Specifications
Customer reviews (51)
Tokopedia customer review
bagus bagus
bagus bagus
bagus bagus
bagus bagus
More
March 6, 2025
Tokopedia customer review
sesuai pesanan, dikasih bonus sample. Terima kasih seller.
May 18, 2024
Tokopedia customer review
Sudah kedua kalinya pembelian ini, mantap... terima kasih juga sample Vibra Bites nya! kita coba semoga si Mochi suka 🫶✨️
September 24, 2024
Tokopedia customer review
packingnya rapih, pesanan sesuai, barang diterima lengkap, prosesnya cepet jd nyampenya jg cepet & dikasih bonus sample jg, lumayan buat ikan2 kecil hehehe
June 6, 2024
Tokopedia customer review
Pelayanan cepat dan barang sesuai deskripsi.. dapat bonus sampel produk hikari vibra bites juga, terima kasih banyak kak 🙏
February 8, 2024
Tokopedia customer review
lagi nyoba mau puasakan ikannya, semoga mau makan pelet, soalnya baru mencium cium aja
September 17, 2022
Tokopedia customer review
proses cpat.
keslahan terbesar saya adqlah pakai antar aja.
1 minggu pengiriman . peliharaan stress krna telat makan . thanks buat seller.
August 16, 2022
Tokopedia customer review
pengiriman cepat dan sesuai aplikasi. bravo seller
April 13, 2021
Tokopedia customer review
barang sesuai deskripsi Terima kasih
June 16, 2023
Tokopedia customer review
April 22, 2022
Tokopedia customer review
baunya mirip kaya pelet lele semoga palmasku suka
November 12, 2021
Tokopedia customer review
Paket cepat sampai, packing aman dan ada bonus, terima kasih
January 28, 2025
Tokopedia customer review
packing ok n dpt bonus sample lagi..sayang expedisinya lama bgt..
September 12, 2024
Tokopedia customer review
barang original dan high quality. ikan langsung doyan.
October 19, 2022
Tokopedia customer review
Pesanan diterima dengan baik sesuai dengan pesanan. Terima kasih.
October 12, 2021
Tokopedia customer review
barang bagus sesuai pesanan dan cepat sampai, recommended seller 👍
August 3, 2021
Tokopedia customer review
Barang bagus sesuai pesanan dan cepat sampai, recommended seller 👍
March 20, 2021
Tokopedia customer review
Barang diterima dengan baik sesuai dengan pesanan. Luar biasa top.
January 25, 2021
Tokopedia customer review
kerenn palmas saya langsung mau makan, recomended
May 18, 2022
Tokopedia customer review
brg cepat sampai dgn aman. tks
January 16, 2024
Superpet 1
60 items
Shop performance
Better than 82% of other shops
Responds within 24 hours
100%
About this product
Negara ProdusenJepang
BrandHikari
Product description
Makanan ini dibuat secara ilmiah dibuat untuk ikan-ikan karnivora seperti Catfish, Hiu, Belut, Palmas dan Ikan Pari.
KEUNGGULAN PRODUK
Dikembangkan terutama untuk ikan-ikan karnivora yang makan di dasar aquarium/kolam yang memberikan nutrisi setara dengan makanan hidup tetapi tanpa parasite atau bakteri yang biasanya juga dibawa oleh makanan hidup.
Dikembangkan setelah mempelajari dan meng-analisa secara mendalam mengenai indra penglihatan, penciuman dan perasa dari sebagian besar ikan carnivora. Dimasukannya bahan-bahan seperti DL-methionine dan L-lysine memungkinkan kami memproduksi makanan yang sangat disukai oleh ikan-ikan carnivore yang makan dari dasar kolam ini dan siap langsung disajikan kapan saja.
Kemajuan dibidang bio-technology membantu kami mengidentifikasi bahan-bahan dengan terbaik yang dapat meningkatkan dan mempertahankan warna ikan yang baik walaupun dalam lingkungan yang kurang UV. Ikan anda akan terlihat dalam keadaan terbaiknya sepanjang tahun.
Campuran nutrisi yang sangat mudah dicerna membantu mengurangi sisa makanan terbuang yang membuat aquarium menjadi keruh yang biasanya terjadi pakan tenggelam lain.
Cepat menjadi lembut dengan menyerap air tetapi masih mempertahankan bentuknya.
PENTUNJUK PEMBERIAN MAKAN
Berikan makan 3x sehari sejumlah yang ikan dapat habiskan dalam beberapa menit. Harap diperhatikan agar tidak kelebihan memberi makan. Ikan carnivore ada kemungkinan menolak jenis makanan baru ketika kita mengganti dari makanan yang sebelumnya tetapi tetap diberikan pasti akan diterima.
Kami merekomendasikan pelet Hikari Tropical Sinking Carnivore sebagai makanan utama untuk Catfish, Hiu, Pasmas, Belut dan ikan carnivore lainnya yang makan dari bawah yang biasanya diberikan makanan hidup.
GUARANTEED ANALYSIS
Crude Protein Crude Fat Crude Fiber Moisture Ash Phosphorus
min. 47% min. 5.0% max. 3.0% max. 10% max.17% min. 1.0%