Fitur Utama:
Isi Air Instan: Cukup celupkan tangki ke dalam air, dan tangki akan langsung terisi tanpa ribet.
Tangki Transparan: Mudah melihat isi tangki, kapasitas hingga 325 ml per blaster.
Pompa Air: Semprotkan air dengan memompa gagang maju-mundur.
Arah yang Jelas: Ada panah di tangki sebagai panduan untuk mengisi air dengan mudah.
Dua Blaster Air: Main lebih seru bersama teman atau keluarga!
Cocok untuk anak usia 6 tahun ke atas.
Jangan mengarahkan ke mata atau wajah.
Buat main air jadi lebih seru dengan Nerf Super Soaker Dunk-Fill 2-Pack!