Product description
EVOMAB HANDLE SET MINIMALIS WARNA HITAM TIPE LZ-9006-BL
Terdapat Beberapa Variasi Produk:
- 1 Pasang : 2pcs handle (1pcs luar + 1pcs dalam) lengkap dengan body kunci, silinder, ring kunci dan baut set
- 2 Pasang : 4pcs handle (Grosir) lengkap dengan body kunci, silinder, ring kunci dan baut set
- 3 Pasang : 6pcs handle (Grosir) lengkap dengan body kunci, silinder, ring kunci dan baut set
+ Engsel : Mendapatkan handle set dan engsel ukuran 4inch 1 Pasang
*engsel ukuran 4 inch cocok untuk pintu ukuran standard
*variasi handle saja belum termasuk engsel, pilih variasi +Engsel jika mau menambahkan engsel 1 pasang
Doubel Silinder dan Silinder Knob bisa dilihat perbedaannya di gambar slide berikutnya
DALAM 1 SET TERDIRI DARI:
- Material : Stainless SUS 304. Handle kuat dan awet, lebih tahan lama dari karat dan korosi.
- Finishing / Warna : Black (BL) / Hitam Doff
- Panjang pegangan Handle dari As : 12,5 cm
- Lebar ring kunci / escutcheon : 5,3 cm
- Berat handle sepasang : 0,270 gr
- Warna Plat Body : Hitam
- Jarak Plat ke lobang As: 3 cm
- Jarak Plat ke lobang Cylinder: 3 cm
Cylinder berkualitas tinggi dengan anak kunci yang bisa dibuat Master Key Sistem.
- Dilengkapi dengan 3 buah anak kunci Normal Key.
- Anak kunci bisa dibuat Master Key sistem, dimana dengan 1 anak kunci Master bisa membuka banyak pintu tanpa menghilangkan fungsi dari anak kunci di masing-masing pintu tersebut.
- Bahan : Kuningan berkualitas tinggi, sehingga tidak mudah berkarat dan tidak mudah korosi
- Warna Anak Kunci : Silver
- Berat Cylinder : 156 gr
- Panjang Cylinder : 6 cm
- Tinggi Cylinder : 3.2 cm
Dikarenakan Fast Selling, mohon tanyakan stock terlebih dahulu kepada kami ya :)