About this product
Tipe SetMultifungsi
Nomor Registrasi BPOMNA11231200033
Brandiomi
Product description
Temukan keindahan dengan IOMI BEAUTY - Bundling GLOWKISSED Eyes Shadow Pallete Makeup & First Kissed Lip Tint. Set makeup ini dirancang untuk memberikan tampilan yang glamor dan menyegarkan.
•Palet Eyeshadow GLOWKISSED: Warna-warna yang memukau untuk mempercantik mata Anda.
High Pigment Formula ,Smooth Application ,Long Lasting ,Naturally Inspired Shades
IOMI BEAUTY 9in1 Eyes Shadow Palette hadir dalam nuansa cokelat dengan 9 warna, matte dan glittery yang cocok digunakan sehari-harimu untuk mempercantik penampilanmu terlihat cerah dan Natural dan didukung oleh ukurannya yang mudah untuk dibawa kemana-mana.
•Lip Tint First Kissed: Memberikan warna lembut dan tahan lama pada bibir.
Squalane untuk kelembapan maksimal
Hyaluronic Acid untuk menghidrasi dan membuat bibir jadi plump
Jojoba Oil: Membantu membuat bibir tampak sehat
Liptint dengan tekstur yang lembut dan mudah diaplikasikan dibibir. Dengan pilihan warna yang cocok untuk dipakai sehari-hari dan dilengkapi dengan formula yang tahan lama dan tidak membuat bibir kering dan pecah-pecah memberikan efek bibir sehat natural.
Eye Shadow BPOM NA112231200033