Product description
Jenis : Gelang Tridatu Bali
Ukuran : Adjustable (Ukuran bisa disesuaikan)
Warna : Kombinasi 3 warna
Material : Benang Polyester
Tridatu memiliki arti tiga kekuatan yakni Trimurti (Dewa Brahmana, Dewa Siwa dan Dewa Wisnu). Ketiga entitas tersebut diwakili oleh tiga warna pada gelang yakni merah, hitam dan putih.
Makna gelang Tridatu adalah sebagai sarana perlindungan dari kekuatan negative sehingga dapat terhindar dari hal-hal negative dan bisa berfikir bijaksana.
Gelang Tridatu umumnya dipakai di sebelah kanan tangan dan tidak diperkenankan dipergunakan di kaki.