About this product
DesainPolos
FiturFleksibel,Ringan,Antiselip
Jenis KulitTidak ada
HiasanTali
GayaAnggun,Minimalis,Simpel
PolaSolid
Lebar SepatuSedang
Bentuk Jari KakiUjung Tertutup
BahanSintetis
AcaraSantai
Jenis Sepatu DatarSepatu Balet
MusimSemua musim
Tipe PengencangSlip On
BrandTempuny
Product description
Tampil percaya diri dengan Flatshoes wanita yang dirancang khusus untuk memberikan kesan elegan dan kenyamanan sepanjang hari. Flatshoes Belinda memiliki desain yang stylish dan modern, cocok untuk berbagai kesempatan mulai dari acara formal hingga pertemuan santai.
Memadukan tampilan chic dengan kenyamanan, sepatu ini cocok dipadukan dengan berbagai busana, mulai dari gaun malam hingga jeans kasual.
•Kenyamanan Sepanjang Hari:
Dilengkapi dengan sol empuk yang menyerap tekanan pada telapak kaki, memberikan kenyamanan meski dipakai seharian.
Jika kaki widefit WAJIB UPSIZE ^^
• Design baik dan terbaru
• Cocok untuk penggunaan sehari-hari
• Produk lokal dengan kualitas impor
• Kami menggunakan bahan impor yang baik dan bahan lokal (semi impor)
Mohon untuk order sesuai dengan variasi. (Kami tidak menerima request pada chat)