Paket sudah sampai dengan jumlah yg sesuai order.. Packing aman .. Kardus tebal.. Makasih min 👍👍👍
November 2, 2024
A**7
Item: Default
Pengiriman cukup cepat, pesanan belum dibuka semoga kondisi baik
April 24, 2024
b**a
Item: Default
Barang sampai dg selamat.. Untuk packingnya tolong diperbaiki lg.. Karna barang sampai kardusnya udah pda mleyot dan jebol.. Untung barangnya masih utuh 🙏🏻🙏🏻🙏🏻
November 1, 2024
y**h
Item: Default
Cocok, sesuai pesanan.... Mantap
November 1, 2024
b**a
Item: Default
Barang sampai dengan selamat makasih min 👍👍
November 5, 2024
H**i A**7
Item: Default
Mantul sekali
December 2, 2024
J**R
Item: Default
Mantap
March 29, 2024
_**r
Item: Default
Mntap
March 16, 2025
B**D
Item: Default
good
January 22, 2024
B**D
Item: fine bubble diffuser 10 inch
August 3, 2023
s**5
Item: Default
Paket sdh di terima begitu du coba air y ga keluar kecewa
December 5, 2024
Fikzanyuka
17 items
About this product
Jenis Kebutuhan Hewan PeliharaanPompa Akuarium
Product description
STOK READY DAN SIAP KIRIM, SILAHKAN LANGSUNG ORDER!
Mohon untuk dibaca, Harga tertera untuk 1 pcs
Tersedia 2 varian Warna (hitam dan putih)
Warna yang dikirim MENYESUAIKAN STOK YANG ADA, BARANG SAMA!
Membeli berarti Memahami dan Menyetujui.
Diffuser Adalah Bentuk Aerasi Subsurface Di Mana Udara Dimasukkan Dalam Air Dalam Bentuk Gelembung-gelembung (BUBBLES). Gelembung yang terbentuk berupa gelembung halus (FINE BUBBLES). Disffuser Merupakan Sistem Yang Kompetitif Karena Nilai Efisiensi Transfer Oksigen yang Tinggi.
Fine Bubble Diffuser
Ukuran 10 inch
Koneksi 3/4 inch (male)
Material Disc Plastik
Material Membran Epdm
Flow 20~150 l/m
Produk Sesuai Gambar
Fitur :
- Membrane dari Rubber sehingga air dan kotoran tidak masuk saat air pump/blower berhenti
- Menggunakan material EPDM yang lentur, kuat dan tahan lama
- Menghasilkan gelembung halus untuk meningkatkan kadar oksigen dalam air
- Instalasi dan perawatan yang mudah
- Tersedia dalam beberapa ukuran untuk menyesuaikan kebutuhan anda.
- Harga lebih terjangkau dengan umur pemakaian yang lama sehingga meringankan cost/budget.
Di aplikasikan untuk :
- Aerasi Instalasi Pengelolaan Air Limbah IPAL (STP, WTP, WWTP)
- Aerasi kolam Bioflok
- Aerasi untuk Kolam ikan Koi
- Aerasi untuk Tambak Ikan/udang