Product description
Lebih nyaman saat mengeksplorasi hal baru dengan JR Moorland Plain Tees 1.0. Kaus lengan pendek anak ini dibuat dari bahan katun yang lembut dilengkapi logo EIGER di bagian dada. Tersedia dalam beragam pilihan warna, kaus dari EIGER Junior ini nyaman untuk aktivitas kasual sehari-hari.
• Bahan katun yang lembut dan nyaman
• Bentuk garis leher bulat
• Sablon flocking logo EIGER di bagian dada
1. Cuci dengan mesin pada suhu dingin (30°C), putaran normal.
2. Jangan gunakan pemutih.
3. Keringkan pakaian dengan cara digantung.
4. Setrika dengan suhu sedang.