Derana Hanging Wallet
Hanging wallet atau dompet kalung merupakan salah satu solusi praktis bagi kalian yang membawa tas dan dompet yang bakal menyita banyak tempat dan terkesan ribet. Kini hanging wallet telah menjadi aksesori utama di kalangan urban ketika berpergian atau nongkrong bersama teman-teman.
Spesifikasi
- 100% kulit asli
- Tanpa jahitan
- Bisa dilepas pasang
- Maksimal 13 kartu
- Model lanyard adjustable & biasa