Product description
Detektor metal untuk mendeteksi benda-benda metal yang ada ditanah, lantai bahkan yang terpendam dibawa tanah. Dengan alat ini, Anda dapat berburu koin, emas, silver dan benda besi lainnya yang terletak dibawah tanah.
Anda dapat menghubungkan metal detektor ini ke headphone atau earphone melalui jack 3.5mm. Dengan ini, Anda dapat mendengar notifikasi alat metal detektor dengan lebih jelas.
Hadir dengan indikator pada bagian tengah untuk memberihatukan kondisi baterai serta terdapat senter yang akan membantu Anda menerangi pencharian logam saat kondisi gelap
Alat ini sangat mudah digunakan dan dirancang seperti kebanyakan detektor logam lainnya yang mana terdapat grip dan pengaturan ketinggian untuk memudahkan menggunakan alat pendeteksi.
Besi bagian bawah metal detector ini memiliki teknologi waterproof sehingga dapat digunakan untuk mencari metal di genangan air yang dangkal.
Rincian yang Anda dapatkan untuk pembelian produk ini:
1 x TIANXUN Pendeteksi Logam Underground Metal Gold Silver Detector Finder High Sensitivity - ST944
Jarak Deteksi Deteksi kedalaman: Maks 1.8 meter
Frekuensi Frekuensi Operasi: 7.2kHz
Material ABS + Besi Alloy
Lain-lain Baterai: Lithium isi ulang 2000maH 3.7V
Penggunaan: Hingga 15 jam
#alat #pendeteksi #logam #metal #detector