Kulit sangat membutuhkan asupan berupa serum/vitamin, agar saat regenerasi kulit nanti akan menghasilkan kulit yang lebih baik dan sempurna. Asupan collagen/serum sangatlah penting dalam memperbaiki kulit, pada kulit yang kondisinya tidak baik, tidak akan bisa menyerapnya, jadi dengan bantuan derma roller, kulit tersebut akan mempunyai kondisi yang baik
Manfaat Derma Roller
•Memperbaiki tekstur permukaan kulit.
•Membantu menyamarkan garis-garis halus dan kerutan