Acne totol yang sangat mantuk banget🥰recomend next mau beli produk exfloiasinya🥰🥰
June 22, 2024
Tokopedia customer review
mantabbbbbbbbsssss..cepat pngirimannnn.joosssss
September 4, 2021
S** H**b ** F**n
Item: Acne Spot Treatment
August 27, 2023
h**e
Item: Acne Spot Treatment
July 24, 2022
D**a T** U**i
Item: Acne Spot Treatment
July 2, 2023
DeeVa Derma Soft Skin
25 items
Shop performance
Better than 88% of other shops
Ships within 2 days
100%
Responds within 24 hours
100%
About this product
Nomor Registrasi BPOMPOM NA 18210102673
Volume30ml
Umur Simpan24 bulan
BrandDeeVa Derma Soft Skin
Product description
Acne Spot Treatment by DeeVa Derma Soft Skin
✔️ BPOM Certified
✔️ Pregnant & Breastfeed friendly
✔️ Premium Quality
✔️ Free Consultation
Diformulasikan untuk merawat kulit wajah yang berjerawat dengan kandungan sulfur dan salicylic Acid.
Star Ingredients:
Fight Acne
🦠 Salicylic Acid dapat mencegah dan mengobati jerawat serta menyamarkan bekas jerawat dan membersihkan komedo
🦠 Phragmites Kharka Extract dan Poria Cocos Extract dapat mengontrol produksi minyak berlebih pada wajah yang dapat menyebabkan timbulnya jerawat. Kedua kandungan ini dapat memperkuat skin barrier juga
🦠 Niacinamide kandungan ini juga dapat mengontrol minyak berlebih pada wajah, dapat meredakan peradangan yang terjadi akibat timbulnya jerawat serta meredakan kemerahan pada kulit.
Cara Pakai:
1. Sebelum tidur, pastikan wajah dalam keadaan bersih
2. Aplikasian Acne Spot Treatment dengan menggunakan cotton bud
3. Totol bagian drying atau endapan yg berwarna pink pada area jerawat di wajah
4. Biarkan hingga mengering dan bersihkan pada pagi hari
Anjuran Pakai:
1. Gunakan pada jerawat saja
2. Simpan di tempat sejuk dan terhindar dari cahaya matahari langsung
Nomor BPOM bisa dicek pada kemasan produk (NA18210102673)