Product description
Cover motor menjadi solusi bagi kamu yang ingin memberikan perlindungan ekstra untuk motor kesayanganmu. Cocok untuk semua tipe motormu, baik keluaran lama hingga terbaru.
Mengapa kamu perlu menggunakan cover dari kami?
1. Anti baret dan anti jamur
2. Bisa disetrika dan tidak leleh terkena knalpot
3. Rubber elastis keliling
4. Serat rapat dan jahitan kuat
5. Menutupi seluruh bodi motor
Note: Apabila cover yang datang tidak sesuai pesanan, silakan langsung chat admin kami sebelum memberikan rating. Kami memberikan garansi: salah warna, produk rusak saat pengiriman, warna pudar saat diterima, barang yang
kamu terima tidak sesuai pesanan.