About this product
Jenis KulitSemua Jenis Kulit
Kuantitas per Kemasan5
Brandcospro
Product description
Cospro Whitening Paket Komplit 5 Produk :
Day Cream, Night Cream, Face Serum, Essence Toner, Soap/Facial Wash
Cospro Whitening Day Cream :BPOM NA18140102604
Cospro Whitening Night Cream :BPOM NA18140102606
Cospro Whitening Face Serum :BPOM NA18141900495
Cospro Whitening Essence Toner :BPOM NA18221206225
Cospro Lightening Soap :BPOM NA18140500395
Cospro Whitening Facial Wash :BPOM NA18221206608
PENCERAH+ANTI FLEK +PELEMBAB+PERLINDUNGAN Sinar UV + ANTI PENUAAN
COSPRO skin care diformulasikan secara khusus untuk kulit orang-orang Asia. Sistem teknologi modern pemutih dan pencerah Alpha Arbutin ,Ekstrak Akar Murberry Putih, Colagen, Vit C dan Vit E , Milk Protein ,Squalene, Extract Chamomile membantu memudarkan flek wajah dan melindungi kulit dari kerusakan yg diakibatkan oleh pemakaian skincare yang salah atau sinar matahari. Secara keseluruhan kulit menjadi lebih putih cerah ,halus dan glowing.
Kulit kehitaman menjadi lebih cerah
Menyamarkan flek hitam , flek bekas jerawat dan pigmentasi /melasma di kulit wajah
Melembabkan kulit dan menjaga elastisitas kulit
Mempertahankan pelindung kulit/ skin barrier
Melindungi kulit dari pembentukan dan terbentuknya bercak-bercak hitam
Secara keseluruhan kulit menjadi lebih putih, halus dan bercahaya
Cospro Day cream bekerja melembabkan kulit ,mencegah dan melindungi kulit dari sinar matahari dari luar dengan bahan SPF25PA+++ dan bekerja dari dalam dengan 3 X bahan pencerah, Alpha Arbutin ,Ekstrak Akar Murberry Putih dan Vit C bekerja mencerahkan kulit , menyamarkan flek hitam/hiperpigmentasi, flek bekas jerawat dan meratakan warna kulit. Kolagen dan Vit E secara menyeluruh menjaga kelembaban dan elastisitas kulit,anti penuaan dan memperbaiki kulit yg rusak.
Cospro Night Cream yang tidak berminyak bekerja melembabkan dan mengembalikan kekenyalan kulit anda ketika tidur.Mengandung bahan pencerah ,Squalane, Ekstrak Camomile, Ekstrak Lidah Buaya,Kolagen, Vit E dan Vit C secara terpadu bekerja secara intensif melembabkan dan memperbaiki tampilan kulit , menyamarkan flek hitam ,memperlambat proses penuaan , menetralkan radikal bebas dan mencerahkan kulit .
FACE SERUM di formulasikan untuk semua jenis kulit. Mengandung 5 X bahan pelembab, milk protein, bahan alami aloe vera, hyaluronic acid , vitamin E, metylsilanol mannuronate dikombinasikan untuk melindungi dan memperbaiki tampilan kulit , menjaga kelembaban kulit, meregenerasi kulit dan anti aging.
Kombinasi bahan-bahannya berfungsi melembabkan kulit , memperbaiki tampilan kulit, mengencangkan kulit, meregenerasi kulit, membantu mengecilkan pori-pori, mencegah kerutan di wajah dan mencerahkan kulit.
Essence Toner dengan bahan pencerah dan mengandung Ekstrak Hamamelis Virginiana Leaf (Witch Hazel ),Ekstrak Centella Asiatica Leaf dan Castor Oil. Melembapkan kulit, mengangkat komedo dan menenangkan kulit .
Facial Wash membersihkan kotoran, debu dan sebum di kulit wajah. Mengandung bahan pencerah dan Ekstrak Lidah Buaya yang berfungsi melembabkan kulit, mengangkat sel kulit mati, memiliki sifat menenangkan kulit karena bisa memberi sensasi dingin pada kulit yang terkena sengatan matahari. Ini membantu mencegah peradangan dan iritasi akibat sunburn. Antioksidan dalam gel lidah buaya juga melindungi kulit dari dampak buruk paparan sinar matahari.
COSPRO Lightening Soap dengan busa lembut mengangkat kotoran dan sebum dengan sempurna. Mengandung Vit C , Vit E dan Castor oil yang berguna sebagai pelindung kulit dari kerusakkan UV, mencerahkan kulit, anti inflamasi dan melembabkan kulit .