Product description
Suede Sponge Brush berguna untuk merawat produk kulit jenis Suede atau Nubuck.
Untuk membersihkan kotoran membandel yang melekat pada permukaan kulit Suede atau Nubuck, dengan cara menggosokan berulang kali.
Perhatian : Karena bahan grey terbuat dari karet murni, pada saat penyimpanan hindari terkena sinar matahari secara langsung.
Berguna untuk menyikat permukaan kulit agar bulu Suede atau Nubuck segar kembali, dan harus dilakukan pada saat kulit dalam kondisi kering, setelah dibersihkan dengan Cololite Suede Lotion.
Ingredient : Polyurethane, Natural rubber.