Ember lipat multifungsi yang ringan, simple, dan muda dibawa bepergian. Lebih efisiendengan ukuran yang pas, Portable Wash Basin dapat dilipat dan dimasukan kedalam tas. Tidak mengandung bahan kimia berbahaya dan BPA Free, aman untuk kesehatan si kecil. Mempermudah aktivitas sahari-hari ibu sebab juga dapat digunakan untuk mencuci buah dan sayur, mencuci pakaian, mainan anak, dan juga peralatan makan anak.