Cera Brasileira Natural Brazilian Hard Wax 125 gram penghilang bulukaki
Sold by Sarkara
4.8(50)
805 sold
Select options
Select
Shipping
From Rp12.000
Est. delivery by May 10 - May 13
Specifications
Customer reviews (50)
Tokopedia customer review
Sudah sampai dengan selamat. Produknya bagus jangan ragu beli di toko ini. Pertama kali pesan cuma karena ga ngerti ga beli pemanasnya jadi gatau mau pakai apa hahaha harus beli dulu niii
August 1, 2024
Tokopedia customer review
Barang sampai dengan selamat dan cepet bgt pengirimannya, blm dicoba tapi semoga cocok makasih yaa😊
October 14, 2023
Tokopedia customer review
Packing aman, proses dan pengiriman cepat. thanks seller.
September 15, 2022
Tokopedia customer review
bagus barang nya, datengnya juga cepet, kurirnya juga ramah, top deh pokoknya
September 10, 2022
Tokopedia customer review
oke.. brg sdh d trima. lengkap dan tidak ada cacat. berfungsi dgn baik. proses lelehnya juga cepat.
February 26, 2021
Tokopedia customer review
Pengiriman cepat.
Pertama kali mau coba hard wax.
Di kemasan tdk ditemukan berat dan tanggal kadaluarsa.
November 6, 2020
Tokopedia customer review
Langsung di panasin satu pouch, soba dibeberapa area. Masih ada sisanya sih. Sampe liatin YouTube cari video-video gimana aplikasi yg bener.
July 19, 2020
Tokopedia customer review
Barang nya sesuai dengan deskripsi produk yang tertera.
April 16, 2020
Tokopedia customer review
Barang sampai dengan aman tapi belum di coba
August 31, 2024
Tokopedia customer review
Baru coba. Semoga sesuai review yang lain
July 9, 2024
Tokopedia customer review
mantap sip. semua bulu t kecabut. bisa dipake brkalikali sampe bosen... sip
May 31, 2022
Tokopedia customer review
mau review sedikit.
ini aku pake double boil karena mau nyoba dulu ternyata makenya gampang dan bulu2 yg panjang beneran kecabut dan less painfull drpada pake sugar + strip. minusnya adalah ketika cair gampang bgt berceceran ke baju ke lantai dan kemana mana. terus kebingungan lainnya adalah gimana cara bersihin sisa wax yg ada di mangkok dan spatulanya? mungkin itu saran yg bisa diinput juga di kemasan.
February 13, 2022
Tokopedia customer review
Produknya bagus. Lain kali ingin beli yang versi jar.
June 18, 2021
Tokopedia customer review
Sudah 2x beli Natural Brazilian Hard Wax..suka banget sama product-nya. Pengirimannya cepat plus admin-nya responsif..superb!!! Makasih yaa
August 26, 2020
Tokopedia customer review
Produk dikemas dengan baik dan sesuai dengan foto. Suka banget sama natural Brazilian hard wax ini karena lebih natural & mudah digunakan. Terima kasih ya
August 20, 2020
Tokopedia customer review
Enak banget waxnya gampang diaplikasikan dan tidak sakit
June 27, 2020
Tokopedia customer review
Produk bagus. Sudah dicoba dan hasilnya sesuai deskripsi.
June 22, 2020
Tokopedia customer review
cepet lelehnya tp cepet keringnya juga. utk pengalaman pertama ngewax sendiri lumayan gampang, cm memang hrs sabar. coba dulu ke tangan sampai gapah baru ke daerah lain..utk bulu yg tipis² sih ga sakit sama sekali, makin tebel makin sakit. udh dapet spatulanya juga. 👍
May 6, 2020
Tokopedia customer review
Proses cepat, sampai cepat, respon cepat, dan ramah, barang pun sesuai gambar, tinggal dicoba aja yg belum. Terima kasih Sukses terus...
April 22, 2020
Tokopedia customer review
Barang dikemas baik dan sdh dipergunakan. Bau ketika dilelehkan dlm wax warmer harum. Sgt membantu waxing sendiri di kalau Psbb. Tks
April 21, 2020
Sarkara
244 items
About this product
benefitPenghilang Bulu
Nomor Registrasi BPOM18210800037
Berat bersih125g
Mengandung Alkohol atau AerosolTidak Mengandung Keduanya
Jenis PakSatu Barang
Umur Simpan36 bulan
Negara ProdusenIndonesia
Bentuk ProdukPadat
BrandCera
Product description
Menggunakan resep tradisional secara turun menurun yang berasal dari brazil sejak tahun 1992.
Tidak mengandung bahan kimia, pengawet dan pewarna.
Produk dapat dipakai oleh wanita dan pria, juga aman untuk ibu hamil dan menyusui.
Dapat dipakai di seluruh area wajah, ketiak, dada, daerah intim, tangan, dan kaki.
Terdiri dari:
125 gram Hard Wax
1 buah spatula ukuran besar
Petunjuk pemakaian
Mengapa pilih hard wax?
1. Tanpa waxing strip, lebih higienis. rewashing your strip is NASTY!
2. Menempel dan mencabut lebih baik dibandingkan sugar wax so that its less painful
3. Residu mudah dibersihkan dengan tangan. Tanpa air!
4. Menghemat uang anda pergi waxing ke salon tiap bulannya.
Cara pemakaian:
1. Lelehkan hardwax di panci atau bila anda menggunakan glass jar, dapat dilelehkan di microwave atau metode double boiler di panci berisi air (hati2 jgn sampai terlalu panas krn tidak terbuat dari pyrex)
2. Keringkan area yang ingin anda cabut rambutnya dan beri bedak tabur
3. Oleskan pada area yang ingin dicabut rambutnya searah dengan pertumbuhan rambut. hati2 jangan sampai terlalu panas krn dapat melukai kulit anda. Oleskan agak tebal!
4. Tunggu wax hingga kering. Bila sudah kering, cabut ke arah berlawanan dgn arah tumbuhnya rambut.
5. Ulang prosesnya hingga rambut tercabut.
Ditegaskan bahwa mencabut rambut dengan metode ini bisa tidak sekali cabut. Semua tergantung panjang rambut dan keterampilan tangan anda..