About this product
Panjang BawahanSedang
Model PengencangKancing
Size TypeRegular
Jenis PakaianBarrel Pants
GayaJepang
PolaPolos
BahanKATUN TWILL NON STRET
Panjang KelimanSemata Kaki
UkuranLonggar
AcaraSantai
Instruksi MencuciBisa Dicuci Dengan Mesin
MusimSemua musim
Product description
✨ Barrel Pants Celana Panjang Baggy Unisex Premium ✨
Tampil stylish dengan Barrel Pants dari katun twill premium. Adem, jatuh, dan
nggak menerawang. Desain barrel leg (baggy style) nyaman untuk aktivitas
harian. Cocok untuk look casual, minimalis, tapi on point! 🌟
* Bahan: Katun Twill Premium
* Model: Barrel Pants / Celana Baggy Modern
* Karet belakang pinggang ±15cm
* Resleting & kancing depan
Size M: PC 100 cm, LP 70-85cm, PP 70cm, PB 100cm, BB 45–55
Size L: Pc 102 cm Lp 74-90cm,PP 74cm,PB 102 ,BB 55-65 kg,TB 160-170 cm.
Size XL: PC 104 cm LP 78-100 cm,pp 74cm,PB 104,BB 65-75 kg,TB 170-180 cm
Fitur Unggulan: Model barrel leg bikin kaki jenjang. Karet belakang nyaman dan
fleksibel. Cocok untuk daily wear, ngantor, kuliah, hangout, sampai semi-
formal. Wajib punya untuk style simple tapi standout!