Alhamdulillah sudah sampai paket nya yg di tunggu2 bagus celana nya pas dengan orang nya sangat suka dia, respon penjual nya juga baik
March 24, 2025
u**7
Item: CL- 26 Biru Garment, 27
baguss kualitasnya cuma ukurannya kyk bukan 27 ini kyk 29 kyknya
December 6, 2024
u**t 0**
Item: CL - 29 Biowash, 27
Bagus pengiriman cepat harga murah rekomended sell
January 7, 2024
j**i
Item: CL-25 Bioblitz, 29
Pengiriman cepat barang bagus nerkualitas
March 4, 2025
r**a ** r**a s**p
Item: CL- 26 Biru Garment, 32
Barang bagus, pengiriman cepat
April 1, 2024
About this shop
wasfcollection
80%
Ships within 2 days
100%
Responds within 24 hours
About this product
Size TypeRegular
Panjang KelimanPanjang Penuh
Tinggi SepinggangSepinggang
Instruksi MencuciCuci Kering
UkuranSlim-fit
Gayaskiny
MusimSemua musim
Acarasemua kegiatan
Polaskiny
BahanDenim
BrandCHEAP MONDAY
Product description
Celana Jeans Denim Skiny Cheap Monday Pria Polos cocok untuk semua kegiatan dan musim. Celana ini terbuat dari bahan denim yang lembut tidak kasar dan memiliki pola skiny. Model celana ini pas di pinggang dengan panjang keliman penuh dan tinggi pinggang pertengahan.
Tersedia dalam beberapa pilihan warna seperti Bioblitz/Biru Muda, Dongker/Garment, Abu-Abu/Grey, Hitam/Black, serta Biowash/Biru Tua. Ukuran tersedia mulai dari 27 hingga 32 dengan detail ukuran lingkar pinggang, panjang celana, lebar paha serta lebar kaki.
Pastikan untuk menuliskan ukuran dan warna pada kolom pemesanan saat memesan Celana Jeans Denim Skiny Cheap Monday Pria Polos ini. Instruksi pencucian yang disarankan adalah cuci kering. Dapatkan tampilan stylish dengan celana skiny dari Cheap Monday!