Memang sudah banyak beredar terjemah kitab nahwu terpopuler ini, Al Jurumiyah. Dan semua mempunyai kelebihan serta kekurangan masing masing. Terjemah Jurumiyah yang satu ini sengaja kami uraikan dengan detail, sekaligus contoh contoh nya tidak hanya sebatas teori yang sudah biasa kita baca dalam leteratur kitab nahwu, akan tetapi dalam buku ini contoh contoh nya juga dilengkapi dengan mengambil dari Al Quran dan Al Hadits, agar para pembaca lebih mudah memahami dan mempraktikkan kajian dalam kitab Jurumiyah. Selain itu, referensi dalam setiap tambahan ditulis secara jelas, agar para pembaca dapat memahami lebih lanjut dalam kitab aslinya. Tidak hanya itu, setiap akhir dari pembahasan diberi muhimmat (hal hal yang penting) yang biasanya para pembaca kesulitan menemukan jawabannya. Semoga terjemah ini bermanfaat.
=============================================
Spesifikasi Buku :
Soft Cofer tebal
Ukuran 14x20 cm
Tinggi 2 cm
Halaman 341
Produk 100% ORIGINAL