About this product
Tipe SampulPaperback.
Jumlah Halaman128
PenerjemahYuliani YUsuf
PengarangYuliani YUsuf
ISBN/ISSN978-602-6744-22-7
BahasaBahasa Indonesia
PenerbitPUSTAKA ILHAM
Tipe EdisiEdisi Reguler
Tahun2021
Versi(Versi) Lengkap
Product description
Beberapa permasalahan yang dialami orangtua yang memiliki anak usia memasuki Paud dan TK:
1. Anak-anak seusianya sudah bisa membaca sedangkan anak kita belum bisa.
2. Orangtua tidak punya cukup waktu untuk mengajarkan anak belajar membaca.
3. Anak yang kurang fokus dan cepat bosan ketika belajar.
Anda tidak perlu khawatir karena buku 60 Jam Pintar Baca Tanpa Dieja solusinya
1. Dengan metode tanpa dieja anak akan cepat bisa membaca dibandingkan metode sebelumnya dengan cara dieja, karena anak pada usia tersebut sangat mudah mengingat dan menghafal. Terbukti ketika mendengarkan musik, dia dengan cepat menirukannya, begitu juga ketika mengingat sebuah kata. Oleh karena itu dalam buku ini diajarkan mulai dari mengenalkan kata-kata terlebih dahulu.
2. Buku “60 Jam Pintar Baca Tanpa Dieja” hadir untuk memberikan solusi agar membantu orang tua yang hanya memiliki sedikit waktu untuk mengajarkan anaknya belajar membaca. Cukup 10 menit setiap kali belajar dengan cara yang efektif.
3. Untuk membuat anak tidak jenuh dan cepat bosan, setiap halaman buku dibuat berwarna. Yang juga digunakan untuk membedakan antar suku kata dan antar kata. Meskipun hanya dengan 10 menit dan buat cara mengajar kita menyenangkan. Jangan memaksa dan memberikan terlalu banyak tes.
Tidak hanya itu, nilai tambah buku ini adalah:
1. Perbedaan warna antar suku kata dan antar kata yang akan membuat anak lebih mudah membacanya.
2. Bentuk huruf yang familiar pada anak seperti yang dipakai di paud dan tk yang memudahkan anak mengenali dan menghafal
3. Buku ini bisa dipakai di sekolah maupun di rumah dan terdapat kolom paraf untuk penilaian guru atau orang tua agar mengetahui perkembangan anak.
4. Buku ini juga disusun dengan beberapa tahapan yang menyesuaikan dengan perkembangan anak, dengan urutan:
• Membaca suku kata dengan huruf vokal "A-I-U-E-O”
• Membaca rangkaian tiga huruf
• Membaca gabungan rangkaian tiga huruf
• Membaca dua huruf vokal
• Latihan membaca kalimat sederhana.
Tanpa menyita banyak waktu, anak akan dengan cepat bisa membaca. Buku ini sangat cocok untuk ayah ibu yang hanya memiliki sedikit waktu untuk mengajari anak membaca. Metode ini sudah terbukti ditunjukkan dengan penjualannya yang sudah mencapai puluhan ribu copy.
Dapatkan buku ini hanya di BakulBiru dengan diskon yang menarik dan buku dijamin ori. Jangan sampai salah membeli buku bajakan!
Judul Buku : 60 JAM PINTAR BACA TANPA DI EJA
Total halaman : 128 halaman