3 Hari dari dikirim seller sampai ketujuan, mending bayar utk delivery. tas datang dalam kondisi baik, ada sedikit jahitan yg kurang rapih tapi tidak menggangu fungsi. nyaman dipakai, muat cukup banyak utk kegiatan harian. muat laptop layar 14 inch ada padding di punggung. overall cukup puas dengan harga tertera dan kualitas