Mengandung Alkohol atau AerosolTidak Mengandung Keduanya
Jenis PakBotol
Product description
Betadine feminine hygiene adalah obat antiseptik dan diinfektan yang berfungsi untuk mencegah terjadinya keputihan dan gatal-gatal yang terjadi pada area kewanitaan khususnya pada masa menstruasi. Obat betadine feminine hygiene sangat praktis karena memiliki botol yang kecil dan mudah dibawa kemana-mana.
Selama menstruasi, area kewanitaan cenderung lebih lembab hal ini dapat memicu terjadinya infeksi yang berujung pada rasa tidak nyaman dan gatal pada area miss V. Betadine untuk luka di miss v dapat menjamin area kewanitaan Anda tetap higienis dan terbebas dari bakteri.