Product description
-Pakaian renang ini direkomendasikan untuk perenang wanita pemula yang membutuhkan baju yang tertutup.
-Terdapat 3 pieces yang dapat menutup seluruh tubuh, antara lain atasan, bawahan dan rok
-Tahan terhadap klorin hingga 100 jam, sehingga sangat aman digunakan untuk berenang dan tahan lama
-Sudah termasuk bantalan cup pada bra