orang belinya burgundy malah beda warna gini, gmn dah? kalo stock nya habis ya bilang jangan tbtb ngirim yang kaya gini dong
April 13, 2025
p**i
Item: Putih, M
Mantappp🥰🥰
March 17, 2025
O**a
Item: Denim, XL
Bagus pas
February 16, 2025
R**n
Item: Nude, M
cantik👍
March 20, 2025
HES STORE
30 items
Shop performance
Better than 90% of other shops
Ships within 2 days
74%
Responds within 24 hours
97%
About this product
DesainPolos
Panjang PakaianPanjang Penuh
GayaManis,Simpel,Anggun
Tipe LenganTidak ada
PolaPolos
Garis LeherBerkerah
BahanSatin
UkuranPas
AcaraPernikahan
Panjang LenganLengan panjang
Kuantitas per Kemasan1
Instruksi MencuciCuci Kering
MusimMusim semi
BrandHES Store
Product description
Deskripsi One Set:
BAHAN : SATIN PREMIUM
Bahan yg digunakan yaitu menggunakan satin velvet polos premium yang super manis, memiliki cuttingan yg sangat elegan. Cocok digunakan hangout dan mengabadikan momen bersama bestie ataupun keluarga. Karakteristik bahan dingin, adem, dan nyaman dipakai sepanjang hari.
-Termasuk atasan dan bawahan
-Terdapat Resleting di bagian belakang
-Pergelangan lengan nyaman sehingga mudah untuk wudhu
-Terdapat Payet Mutiara Di Bagian Depan Baju
-Terdapat aksen belahan di bagian baju dan sudah di lengkapi payet mutiara
-Terdapat Laret di Bagian Pinggang Rok
CATATAN PENTING!
2. Pengemballian produk berlaku jika produk tidak sesuai pesanan atau produk rusak/cacat, dan wajib memberikan video unboxing
3. Mohon bijak dalam memberikan pe nilaian produk toko kami. Jika produk cacat atau tidak sesuai pesanan silahkan chat terlebih dahulu ke admin, supaya dicari solusinya dan diselesaikan secara baik-baik. Kami akan bertanggung jawab atas kesalahan/kerusakan produk)
4. Untuk memastikan stok, sebelum pesan silakan bertanya ke admin melalui fitur chat
NOTE : Harga Belum Termasuk Hijab
KENAPA HARUS BELANJA DI HES STORE ??
-Toko Fashion yang menyediakan dress model kekinian dengan harga relatif terjangkau
-Garansi produk, jika paket yang diterima tidak sesuai pesanan atau produk rusak/cacat maka bisa di retur
-Admin fast respon
-Pengiriman cepat
-Quality Control (pengecekan produk sebelum dikirim).