Atasan ini memiliki model crop kekinian yang akan membuat penampilanmu terlihat lebih modern dan stylish. Desainnya yang simpel membuat atasan ini mudah dipadukan dengan berbagai jenis bawahan. Kamu bisa mengenakannya saat hang out atau seharian di rumah karena bahannya terbuat dari cotton yang nyaman dipakai dan tidak membuat gerah.