Aquabidest adalah air yang dihasilkan dari proses penyulingan bertingkat 2x proses penyulingan sehingga mengandung mineral lebih sedikit dari Aquadest. Aquadest di sebut juga Purified Water/Pure Water/air murni yang dihasilkan dari proses destilasi/penyulingan bertingkat/ 2 kali penyulingan, kemurnian air ini lebih tinggi jika dibandingkan dengan Aquadest dan Aquademin. Packing standar kami saat ini menggunakan KARDUS + BUBBLE WRAP + PLASTIK BENING untuk menjaga paket tetap aman sampai ke tangan pembeli