Seller yang ramah dan fast respond. Hanya 2 jam sejak order, pesanan sudah sampai ditujuan dengan gojek instant. Padahal order saat lebaran hari pertama. Bahan OK. Jahitan rapih. Tali pinggang masih bisa diikat di depan buat yang langsing berat badan 66 kg sperti saya. Ada merk juga dibagian dalam. Strap di leher juga adjustable. Kantong keduanya terpisah juga luas. Hanya saja panjang/ Tinggi apron 80cm.
Recomended product, Recomended Seller.
More
May 13, 2021
Tokopedia customer review
Kualitas apronnya bagus dan ringan. Order super cepet diproses dan dikirim.. Terima kasih seller!
March 16, 2022
Tokopedia customer review
Untuk ketiga kalinya order disini. Qualitas selalu rapih, bahan bagus,. nyaman, ukurannya panjang 80cm.
Selalu fast respond, quick update dan delivery.
gausa ditanya soal kualitas, gua udah dua kali order disini
December 30, 2023
About this shop
Victory chef uniform
85%
Ships within 2 days
77%
Responds within 24 hours
Product description
Apron cotton full dari dada sampai lutut, ada 2 saku didepanMaterial : cotton drilUkuran : one sizeTinggi : 85Lebar : 58Warna : hitamMotif: garis putihPengiriman Senin - Sabtu jam kerja.Minggu dan hari besar tidak ada pengiriman.Ready stock selama bisa diklik. Langsung order saja.Bisa cod