Penjual dichat No respon tapi alhamdulillah pesanan segera difollow up,mungkin beliau menganut prinsip “talk less do more”. Pengiriman cepat dan sampai sesuai ekspektasi. Onderdil unit lengkap tapi agak membingungkan karena teks manual directionnya gak ada cuma meraba setting dari gambar panduan dibox,finally terpasang dengan diakali yang penting jadi. Packing lumayan rapih. Semoga tokonya semakin baik ke depan, terima kasih.