Kitab yang khusus membahas kumpulan do'a do'a mustajab setiap hari beserta waktu yang pas ketika melantunkan do'a tersebut.
Doa adalah permohonan kepada Tuhan yang mengandung harapan, permintaan, dan pujian. Doa merupakan sarana ibadah yang dilakukan untuk meminta pertolongan kepada Allah SWT.
Doa memiliki beberapa makna, di antaranya: Permintaan atau permohonan, Penyerahan diri kepada Allah SWT, Ibadah, Panggilan atau nida, Perkataan atau qaul.
Dalam Islam, doa merupakan ibadah yang paling mulia di sisi Allah SWT. Doa dapat dipanjatkan dengan keikhlasan hati dan berulang kali. Doa juga dapat dilakukan dengan suara yang lembut dan berendah diri.
Judul kitab : كتاب ياباغي الدعاء هاك/١٠٠ دعاء من الكتاب و السنة الصحيحة
Penulis : محمد صالح منجد
Volume : 1 jilid
Size : 14x21
Sampul : Soft cover
Berat : 119 gram
Harga : 15.000
Isi : 58 Halaman