produknya nyaman & anak suka pakainya ❤️
engsel kursi juga aman, produknya ringan & kuat
July 15, 2023
Tokopedia customer review
Item: Merah Muda
bangkunya bagus sayang aja warna pinknya beda ama di foto
March 12, 2022
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
sofanya lumayan empuk, bs diadjust posisinya dan mudah disimpan kembali
June 6, 2022
Tokopedia customer review
Item: Merah Muda
respon, proses, dan pengiriman barang gercep bat. Thank youu, min! 😁👍💯
April 30, 2022
Tokopedia customer review
Item: Yellow
Nyaman dan enak untuk santai lesehan, ringan juga untuk dipindah pindahkan
March 23, 2022
Tokopedia customer review
Item: Tosca
pengiriman cepat, barang sesuai
August 20, 2021
Tokopedia customer review
Item: Merah Muda
nice sekali barangnya
March 25, 2022
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
terima kasih, barang nya sudah saya terima dengan baik, penjual amanah, semoga tambah laris
July 8, 2024
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
Kursinya abis di buat duduk, diagak miringin lg ga bisa
July 29, 2022
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
mantap kali ini, tau gitu beli 2 sekaligus. Auto langganan nih gan saya sama toko nya, makasih
January 31, 2022
Tokopedia customer review
Item: Merah Muda
Harga oke. Barang sampai dengan aman. Ukuran sesuai. Warna sesuai.
January 8, 2022
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
cakep
August 27, 2022
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
Wenaaaak buat kerja kursinya..
👍👍👍👍
May 3, 2023
Tokopedia customer review
Item: Tosca
Kursinya nyaman.
Warna bagus.
Sesuai deskripsi.
February 11, 2022
Tokopedia customer review
Item: Merah Muda
barang bagus,halus,menarik,empuk
January 3, 2023
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
Barang sesuai .. packaging bagus ..
June 5, 2022
More Furniture
582 items
About this product
BrandOLYMPIC
Product description
Ongkir DILUAR Jawa Bali berlaku hingga max 100kg*
Ada tambahan biaya untuk pengiriman di atas 100kg
Estimasi Pengiriman akan lebih lama dari pengiriman Jawa & Bali
(*Chat mimin ya untuk dapatkan VOUCHER POTONGAN ONGKIR jika belanjaanmu tidak sampai 100kg)
Produk Olympic Furniture Procella ini 100% asli buatan anak bangsa, produk Indonesia.
Belanja Furniture / Storage kini tidak perlu takut ongkir mahal, karena kami 100% GRATIS ONGKIR wilayah JAWA-BALI.
Bahan : Fabric, Dakron, Rangka Besi
Varian : Grey / Pink / Tosca / Yellow / Blue / Cream
Ukuran : 11x50x106cm
Berat : 3Kg
Keunggulan :
+ Bahan tebal, lembut dan nyaman
+ Rangka besi kokoh untuk bersandar
Produk ini dikirim dalam kondisi BELUM TERAKIT
Biaya Perakitan :
Harap konfirmasi admin VIA CHAT untuk jadwal perakitan & pembayaran VIA TRANSFER.
Jangkauan rakit : SURABAYA, GRESIK, SIDOARJO, JABODETABEK, KARAWANG, BANDUNG, CIANJUR, CIPANAS
PENGIRIMAN :
1. Pengiriman menggunakan ekspedisi rekanan kami.
2. Konfirmasi resi pengiriman melalu chat dengan admin kami.
3. Estimasi Pengiriman : Sekitar 7 - 14Hr kerja.
KOMPLAIN GARANSI 2x24 JAM, jika produk diterima dalam kondisi rusak :
1. Kirimkan foto & vidio produk (secara utuh & foto vidio part yang rusak).
2. Pergantian komponen akan dikirimkan sesuai dengan part yang rusak.
3. Kerusakan akibat pengiriman akan kami tanggung 100% (biaya part & biaya pengiriman).
Terima Kasih telah membeli produk asli Indonesia. Bangga Buatan Indonesia.