Lucu dan menarik produk ini. Untuk bahan yang digunakan pada bagian2 tertentu mungkin ada yang alergi dengan bahan tersebut, seperti anak pertama saya. Dan utk permainannya, sepertinya memancing ikan yang paling menarik perhatian, lalu jam, dan abjad. Sayang untuk abjad tidak bisa membentuk sebuah nama, sesuai perintah di bagian tersebut, karena huruf hanya ada masing2 1.