Wah, enak, mewah, harum... renyah berbalut rasa karamel dan mentega, karamel nya tidak tebal sehingga tidak bikin lengket tangan, dan alhasil tidak kemanisan, pas , sehingga aroma mentega tidak tenggelam. Popcorn nya sangat empuk, tidak ketemu yang membatu. Pengiriman paket baik, dan kadaluwarsa juga panjang.