Penggunaan daya kabel 11,5 watt [MDY-09-EW] (10,5 watt untuk charger non original) (±2jam lama pengecasan normal). Sama persis kalau dibandingkan dengan saat penggunaan kabel 3A bawaan charger. Jika menggunakan kabel non 3A, penggunaan daya charger turun ke 3-4 watt (6-7 jam lama pengecasan), 3x lebih lama dari kabel 3A.