Penjual ramah, responsif, dan informatif. Untuk barangnya sendiri desainnya sangat ciamik, bahannya tebal, ukuran sesuai, lipatannya juga rapi, dan juga jumlahnya pas 100 pcs. Minusnya cuma ada di bagian pengemasan dimana kemasannya tipis dan rawan sobek yang mana ini sangat rawan untuk produk berbahan kertas yang mudah basah dan kelipat, tapi untungnya untuk barang saya dapat sampai dengan selamat. Ini pembelian kedua, sangat direkomendasikan beli amplop di sini