Sempat lama cari-cari bunk bed yang bagus dari segi bahan dan harganya relatif terjangkau, akhirnya ketemu walau harus PO, tapi ternyata lebih cepat belum 12 hari sudah dikirim. Seller komunikatif memastikan ukuran bunkbed sesuai dg ruangan dan konfirmasi waktu pengiriman. Produk sesuai deskripsi, bahan bagus dan kokoh, warna sesuai (coklat natural), hanya kayu penyangga tengah kasur bagian atas agak miring. Selebihnya bagus semua. Terimakasih.