Roomy banget tasnya dan meskipun talinya terlihat pendek tapi ternyata cukup nyaman utk dipake di bahu. Fits lenovo 14inch dokumen2 dan beberapa perintilan lainnya. Ada 6 saku dalam bisa utk slot hp, card holder, id card atau seukuran itu. tp ngga ada slot yang ada resletingnya. Desainnya timeless dan simple, which I like. Tapi ada beberapa yang menurutku bisa diimprove. Misal struktur bawah dibuat lebih kokoh, terus instead of pake button mgkn lebih enak pake magnet utk penutup atasnya, dan ada inner slot yang size agak gedean.. overall happy enough with my purchase dan pengiriman cepet sehari nyampe. Sekarang tinggal liat durabilitynya aja dari produk ini. Thanks TFG, sukses terus.