Bedak kutu miu mengandung zat aktif yang dapat membasmi kutu kucing dan anjing kesayangan. Gunakan bedak kutu miu agar kucing dan anjing kesayangan terhindar dari gigitan kutu.
Bedak kutu miu ini InsyAllah aman untuk kucing dan anjing
1. Aman untuk kitten usia 1 minggu
2. Induk hamil
3. Induk menyusui ( sehabis menyusui wajib di lap bagian puting pakai tisu basah)
4. Aman terjilat / tidak perlu di mandikan
cara pemakaian bedak kutu miu:
1. Ambil bedak secukupnya dan tepuk tepuk ke daerah leher kucing/ anjing bisa pakai brush
2. Pastikan bedak sampai menyentuh kulit
3. Setelah bagian leher sudah merata baru area badan sampai ekor
4. Area wajah bisa di brush pelan, jangan sampai mengenai mata
dan mulut
5. Kemudia kucing/ anjing bisa di masukan kandang tunggu 10 menit, kutu akan rontok berjatuhan dan mati.
isi 50gram extra 50%