Product description
Karet pintu bus merk IRC kualitas terbaik, berfungsi sebagai perapat pintu agar tidak bocor dan meredam suara. Cocok untuk semua jenis bodi bus, dari karoseri Adiputro, Laksana, Tentrem, dll.
Merk: IRC (original & berkualitas)
Fungsi: Perapat pintu bus
Bahan: Karet elastis, lentur, dan tahan cuaca
- Karet tidak mudah getas
- Mudah dipasang, bisa pakai lem karet
- Ideal untuk pintu utama dan bagasi
Order sesuai panjang yang dibutuhkan (contoh: beli 5 berarti 5 meter)
Barang digulung rapih & aman saat pengiriman
*Harap Dibaca Sebelum Membeli!*
✅ WAJIB VIDEO UNBOXING TANPA EDIT
- Jika tidak ada video unboxing, klaim tidak dapat diajukan.
- Rekam dari awal paket dibuka hingga kondisi barang terlihat jelas.
✅ Tanyakan Stok Sebelum Order
- Pastikan stok tersedia dengan menghubungi penjual terlebih dahulu.
✅ Barang 100% Original & Baru
- Semua produk telah melewati proses Quality Control (QC) sebelum dikirim.
✅ Tidak Bisa Cancel Order Setelah Diproses
- Mohon pastikan pesanan sudah benar sebelum checkout.
✅ Garansi & Klaim Hanya Berlaku Jika:
- Kesalahan dari pihak kami (barang salah kirim/cacat pabrik).
- Video unboxing tanpa edit sebagai bukti klaim.
- Proses packing 1 hari kerja, pesan sebelum jam 17:45 WIB akan dikirim hari itu juga
- Pengiriman mengikuti estimasi jasa ekspedisi.
*Dengan bertransaksi, pelanggan telah menyetujui semua ketentuan di atas.*