bagus tp di deskripsi gak bilang kompatibel dgn tv kek gmn, jadinya skrng sdh tersambung ke tv tp gak tampak screen hp di tv...cari2 ytb utk pahami trnyta mmg di lapal gak kasi info tv yg kompatibel
June 11, 2021
Tokopedia customer review
tidak mengecewakan boss, seller sangat responsif, barang berkualitas !
July 11, 2018
LMN Gadget
72 items
Product description
Alat untuk mentransfer gambar dari smartphone ke Device lain dengan layar yang lebih besar seperti HDTV, LED TV, Proyektor ataupun Monitor yang mendukung interface HDMI melalui koneksi WIFI. Unit ini mendukung standar transfer gambar seperti DLNA, Miracast, dan Airplay untuk dapat menikmati dan berbagi konten melalui layar yang lebih besar seperti browsing, live camera, internet video dan masih banyak lagi.
Spesifikasi:
- CPU Single Core ARM Cortex A9 Rockchip RK2928 1.2 GHz.
- GPU: 3D GPU 1 x mali 400
- OS: Linux 3.0.8.
- Support Airmirror, DLNA, Airplay Miracast.
- Koneksi Wi-Fi: 802.11b/g/n 150Mbps 2.4GHz.
- Support Online & local display: Video/Audio/Photo/Office file/Website.
- Support Video Format: AVI/DIVX/MKV/TS/DAT/MPG/MPEG1,2,4/MP4/RM/RMVB/WMV.
- Support Audio Format: MP1/MP2/MP3/WMA/OGG/ADPCM-WAV/PCM-WAV/AAC.
- Support Photo Format: JPEG/BMP.
- System supported: ANDROID, IOS 7 atau yang terbaru
- Jangkauan 10 meter
Isi Paket:
1x HDMI Dongle Anycast
1x Kabel Power + Receiver
1x Manual