About this product
Jenis BenihPadi
Jenis KemasanKantong
Brandprimasid
Product description
>> Mohon untuk dibaca sampai akhir ya.....
BARANG DI JAMIN ASLI 100%
( Mapan 05 Label Exp bulan 09 - 2025 )
Deskripsi Varietas Padi Hibrida Mapan 05 :
Potensi hasil : 13 ton / ha gabah kering giling
Rata-rata hasil : 10-13 ton/ha gabah kering giling
Umur tanaman : 100-105HST
Anakan produktif : 25-35 batang per rumpun
Tipe endosperm : Tidak berperut
Jumlai gabah isi per malai : 169-200 butir
Bobot 1000 butir gabah : 30,70 gram
Ketahanan terhadap penyakit : Agak tahan terhadap tungro & peka terhadap HDB strain IV dan VIII.
Keterangan : cocok di tanam sawah dataran rendah sampai menengah (ketinggian 50 –300 m dpl) dengan pengairan terjamin.
Untuk daya tumbuh per 1 bungkus (1kg) kurang lebih 60%, jadi untuk membelian dalam program beli 1 gratis 1, maka daya tumbuh yang didapat
= 60% x 2 (karena beli 1, akan dapat 2 bungkus/2kg)
jadi, total daya tumbuh yang di dapat kurang lebih 120%
>Cuci bilas sampai bersih merah-merah nya
>Peram sperti biasanya, tiap 6-8jam disiram air sampai benih segar kembali
*peram dikain lebih bagus
Stock Ready selama produk ini muncul.. trims..
#mapan05 #padimapan05 #benihpadimapan05